Sibuk 'Ganti Presiden', Ahmad Dhani Tak Pernah Antar El Rumi ke Inggris

Sibuk 'Ganti Presiden', Ahmad Dhani Tak Pernah Antar El Rumi ke Inggris
BENTENGSUMBAR. COM -  El Rumi saat ini sedang berlibur ke Jakarta karena kuliahnya di London sedang libur. Apakah ia pernah diantar Ahmad Dhani ke Inggris?

"Belum (pernah). Dia (Ahmad Dhani) lagi sibuk ganti presiden," seloroh El Rumi di Seaworld Ancol Jakarta Utara, Jumat, 17 Agustus 2018.

"Balik tanggal belasan September," tambahnya

Kembali ke Indonesia, El Rumi pun mengaku merindukan banyak hal. Salah satunya soal makanan. Beruntung Maia kerap mengirimkan makanan Indonesia kepada sang putra.

"Terutama makanan sih ya, karena saya sangat suka makan. Jadi pas sampe sana ketemunya daging, salt and pepper doang, nggak ketemu aneka ragam bumbu Indonesia. Cukup kangen sih. Untungnya bunda sering ngirimin makanan," tukasnya. 

(Sumber: detik.com)

Silakan baca konten menarik lainnya dari BentengSumbar.com di Google News
BERITA SEBELUMNYA
« Prev Post
BERITA BERIKUTNYA
Next Post »