Wahai Bidadariku Sayang...

Bidadari
Ilustrasi
KASIH
Pagi ini kau bertanya.
Dengan sedikit ragu lidah terbata.
Dengan mimik serius di muka.
Namun senyum kau hiasi tak lupa.

Kasih
Kata-kata mu menyayat hati ku.
Termenung ku mendengarnya.
Pertanyaan mu membuat galau fikiran ku.
Pertanyaan yang berujung luka.

Kasih
Tak ada niat ini untuk mendua.
Cinta ku pada mu abadi adanya.
Hanya ajal yang dapat memisahkannya.
Budi dan bahasa mu membuat ku tak berdaya.

Kasih
Tak ada benih ku tak marah.
Hidup telah diatur yang kuasa.
Tuhan tak ingin kita pasrah.
Berusaha dan berdo'a kepada-Nya.

Kasih
Wahai bidadariku sayang.
Ku terima ketetapan Tuhan ini.
Tak usah kau berfikir menerawang.
Mari jalani hidup dengan senyum dan riang hati.

Padang, 27 Juni 2012
By: BY

Silakan baca konten menarik lainnya dari BentengSumbar.com di Google News
BERITA SEBELUMNYA
« Prev Post
BERITA BERIKUTNYA
Next Post »