Gotong Royong Percepat Rawat Tanaman Hias di TMMD Kodim Tapsel

BENTENGSUMBAR.COM - Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler 111 Tahun Anggaran 2021 sudah di mulai sejak pra TMMD karena mengingat banyaknya pekerjaan yang harus diselesaikan selama 30 hari sejak dibukanya acara TMMD hingga ditutupnya nanti

Sehingga nantinya fasilitas jalan yang dibangun ini akan menjadi akses penting serta dapat merubah kehidupan masyarakat menjadi lebih maju dan sejahtera.

Kegiatan hari kedua puluh  sembilan, Satgas TMMD ke 111  Kodim 0212/TS. membantu  Ibuk Nurmala Tanjung melakukan perawatan bunga  di Desa Siuhom,  Kec Angkola Barat,  Kab Tapanuli Selatan

Serka Adi S Napitu, Selasa (13/7/2021),  menjelaskan dengan gotong-royong mempercepat proses perawatan tanaman bunga Bu Nurmala Tanjung.

 (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari BentengSumbar.com di Google News
BERITA SEBELUMNYA
« Prev Post
BERITA BERIKUTNYA
Next Post »