Digosipkan, Isyana Sarasvati Tak Ambil Pusing

Digosipkan, Isyana Sarasvati Tak Ambil Pusing
BentengSumbar.com --- Belum lama ini musisi pendatang baru Isyana Sarasvati digosipkan tengah dekat dengan Kevin Aprillio yang merupakan pentolan band Vierratale. Digosipkan dekat dengan musisi yang lebih senior, Isyana mengaku biasa saja.

"Enggak gimana-gimana sih," kata Isyana Sarasvati di studio 1 RCTI, Jakarta, Kamis (10/9/2015).

Tampaknya Isyana tidak mau ambil pusing terkait gosip yang menerpanya tersebut. Ia lebih memilih fokus kepada karier dan akan segera meluncurkan album.

"Albumnya sudah jadi tinggal nanti di-launching," pungkasnya. (kmk/okezone)

Silakan baca konten menarik lainnya dari BentengSumbar.com di Google News
BERITA SEBELUMNYA
« Prev Post
BERITA BERIKUTNYA
Next Post »